Kode Tender 2034259
Nama Tender Rehabilitasi Kantor Lurah Selamat (Lanjutan)
Rencana Umum Pengadaan
Kode RUP Nama Paket Sumber Dana
14584627 Rehabilitasi Kantor Lurah Selamat (Lanjutan)
Tanggal Pembuatan 27 April 2018
Lingkup pekerjaan Rehabilitasi Kantor Lurah Selamat Lanjutan dengan waktu pelaksanaan 150 hari kalender
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kota Jambi
Satuan Kerja Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Jenis Pengadaan Pekerjaan Konstruksi
Metode Pengadaan Lelang Pemilihan Langsung - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Reverse Auction? Tender ini tidak menggunakan Reverse Auction
Tahun Anggaran APBD 2018    
Nilai Pagu Paket Rp. 350.000.000,00 Nilai HPS Paket Rp. 349.459.999,00
Jenis Kontrak Harga Satuan
Lokasi Pekerjaan
  • Kota Jambi - Jambi (Kota)
Kualifikasi Usaha Kecil
Syarat Kualifikasi
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
Jenis Izin Klasifikasi
SIUJK Sebagaimana yang masih berlaku
SBU Klasifikasi : Bangunan Gedung, Sub Klasifikasi : Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Komersial (BG004)
AKTA Pendirian beserta perubahan (jika ada)
Memiliki Surat Keterangan Dukungan Keuangan dari Bank Pemerintah atau Swasta untuk Mengikuti Pengadaan Barang/Jasa

10

Telah Melunasi Kewajiban Pajak Tahun Terakhir

SPT tahun 2017

Tenaga Ahli

1 orang Ahli Teknik Bangunan Gedung 201 dengan pendidikan minimal S1 Sipil dan pengalaman 5 tahun

Pengalaman Pekerjaan

Pengalaman Pekerjaan 4 Tahun terakhir

Tidak Masuk dalam Daftar Hitam
Memiliki NPWP
Tenaga Teknis

1 orang Tukang Cor Beton Concretor Concrete Operations TS013 dengan pendidikan minimal SMK Sederajat dan pengalaman 3 tahun 1 orang Tukang Rangka Alumunium TS055 dengan pendidikan minimal SMK Sederajat dan pengalaman 3 tahun 1 orang Adm. Keuangan dengan pendidikan minimal SMU Sederajat dan pengalaman 3 tahun 1 orang Logistik dengan pendidikan minimal SMU Sederajat dan pengalaman 3 tahun

Kemampuan untuk Menyediakan Fasilitas atau Peralatan atau Perlengkapan

Concrete Vibrator 1 Unit Concrete Mixer 1 Unit Water Tanker 1 Unit Alat Pemotong Besi 1 Unit Pick Up 1 Unit Peralatan Tukang 3 Set Gerobak Lorry 4 Unit Generator Set 1 Unit

Kapasitas dan satuan peralatan harus diisi sesuai dengan sebenarnya pada saat pembuktian kualifikasi terhadap peserta yang memenuhi persyaratan kualifikasi, harus memperlihatkan 1. Asli bukti faktur kwitansi apabila milik sendiri. 2. Asli bukti surat perjanjian yang masih berlaku mulai saat pemasukan penawaran sampai berakhirnya waktu pelaksanaan pekerjaan apabila sewa. Untuk milik sendiri dan sewa yang tidak disertai bukti dinyatakan gugur 3. Asli bukti surat dukungankerjasama, bila tidak disertai bukti di nyatakan gugur.
Pada saat pembuktian kualifikasi terhadap peserta yang memenuhi persyaratan kualifikasi, harus memperlihatkan asli Sertifikat Keahlian SKA danatau asli Sertifikat Keterampilan SKT yang masih berlaku, asli NPWP pribadi, Ijazah semua personil, dan daftar pengalaman pekerjaan sesuai tabel di atas. Pokja dapat meminta calon pemenang serta calon pemenang cadangan 1 dan 2 untuk menghadirkan tenaga ahli dan tenaga teknis sebagaimana yang dipersyaratkan dalam dokumen pengadaan apabila diperlukan. Apabila persyaratan yang diminta tidak dapat dipenuhi maka dinyatakan gugur
Melampirkan Surat Referensi Kerja sesuai dengan Pengalaman Pekerjaan. dinyatakan BAIK DAN MEMUASKAN oleh Organisasi atau Instansi pemberi kerja
Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan
Peserta Tender 11 peserta